Empire Earth II


   Empire Earth II merupakan game yang bertipe strategi.game ini membuat para pemain menjadi berfikir serta menyusun rencana dengan cepat dan tepat.jika tidak maka pemain akan mengalami kekalahan.karena game ini adalah tipe strategi maka pemain harus memperhatikan dalam semua aspek bidang diantaranya ekonomi,militer,pertahanan,dan lain sebagainya.
Game ini slalu berubah-ubah tempatnya sehingga bisa terjadi berbagai strategi yang berbeda-beda.dengan ini lah pemain ditantang untuk membuat strategi  yang berbeda-beda tergantung tempatnya.game ini juga bisa memilih banyaknya musuh atau teman yang diinginkan dalam permainan nanti.game ini bisa  disetting oleh pemainnya sendiri,dari zaman, modal awal,banyaknya kapasitas orang yang diinginkan pemain,mode map,dan lain-lain.karena game ini bukan game online jadi game ini hanya bisa dibuat untuk PVP(Person Versus Person) dengan menggunakan LAN(Local Area Network).

Gimana caranya??
1.Play Empire Earth II
2.Pilih dan klik multypalyer
3.Pilih dan klik make host
4.Untuk para pemain lain,ikuti cara 1 dan 2
5.Pilih dan klik join Local Area Network
6.Pilih host
7.Klik join
   Nah kini tinggal menyeting tipe map,modal awal,banyaknya orang,dan lain-lain.serta menunggu para pemain bersiap-siap untuk berperang.setelah semua pemain menge-klik ready pada host,klik start.
Bagi pemain yang biasanya single player yang kalah dalam peperangan dan ingin tahu cheat untuk menang dengan cepat saya akan memberi tahu cheatnya ialah;
-Klik enter
-Pada kotak chat tulis “my name is methos”
-Secara otomatis ekonomi anda akan langsung meningkat derastis,apabila membuat prajurit tidak perlu waktu lama.map akan terlihat dengan jelas.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar